Categories: Uncategorized

Cara Mengkonsumsi Bawang Hitam Untuk Meningkatkan Imun dan Kesehatan

Sumber Foto : Republika.co.id

Cara Mengkonsumsi Bawang Hitam – Sobat Bahiko tentu sudah tidak asing lagi dengan bawang putih, namun bagaimana dengan black garlic alias bawang hitam?
Bawang Hitam adalah adalah bawang putih yang difermentasi menggunakan suhu tinggi. Selama proses fermentasi tersebut, bawang putih berubah warna menjadi hitam, dengan tekstur yang lebih lembut dan kenyal, serta rasa yang lebih manis. Bahkan, banyak orang menganggap rasanya sama dengan asam jawa atau permen karamel yang agak asam loh sobat. Setelah mengetahui apa itu bawang hitam, sobat juga perlu memahami bagaimana cara konsumsi bawang ini.

Nah, Sobat Bahiko sudah pernah mengkonsumsi bawang hitam belum? Bagi sobat yang belum atau sudah pernah mengkonsumsi bawang hitam sangat diperlukan untuk mengetahui cara mengkonsumsi bawang hitam ini loh, agar khasiat yang ada pada bawang hitam bisa maksimal dirasakan . Yuk simak caranya !!!

Cara Mengkonsumsi Bawang Hitam

Sumber : Tribunnews.com

Dilansir dari gooddoctor.co.id, cara konsumsi bawang hitam tidak ada bedanya dengan bawang putih biasa. Sobat bisa mengonsumsinya dengan dua cara, yaitu :

1. Langusng (Tanpa diolah)

Cara konsumsi bawang hitam yang paling mudah adalah dengan memakannya langsung setelah dikupas. Sobat  bisa mengkonsumsi dengan mengunyahnya langsung saat masih mentah. Cara ini ternyata baik untuk kesehatan gigi. Bawang hitam memiliki sifat antiseptik yang mampu membunuh kuman di dalam mulut.

 Tak perlu khawatir, bawang tersebut sudah dalam kondisi matang, karena telah menjalani proses fermentasi sekian lama. Banyak orang yang sering mengonsumsi bawang hitam  ini secara mentah dikarenakan tekstur yang lebih lembut dan kenyal, serta rasa yang lebih manis. Bahkan, banyak orang menganggap rasanya sama dengan asam jawa atau permen karamel yang agak asam loh sobat.

2. Sebagai Bumbu Masakan (Konsumsi bawang hitam yang diolah)

Sedangkan cara konsumsi bawang hitam yang kedua, yaitu dengan mengolahnya dengan bahan lain. Sobat bisa menggunakan bawang hitam sebagai bumbu masakan, sama seperti bawang putih pada umumnya. Seperti menggunakannya sebagai bumbu masakan untuk pasta, pizza, atau bahkan es krim.

Sebagai obat, bawang hitam dapat dikonsumsi tiga kali sehari sebanyak 2-3 siung setelah makan. Sedangkan untuk menjaga kesehatan dan stamina tubuh, bawang hitam dalam dimakan 2x sehari 1-2 siung setelah makan.

Nah, itulah ulasan tentang “Cara Mengkonsumsi Bawang Hitam Untuk Meningkatkan Imun dan Kesehatan”.

So, jika ingin tubuh tetap terjaga kesehatannya, sobat bisa membiasakan diri mengonsumsi jenis bawang ini untuk mendapatkan segudang manfaatnya. Selamat mencoba! 😊

instagram.com/bahiko.garlic

Bahiko Garlic – Sweet Black Garlic adalah salah satu UMKM yang ada di Yogyakarta yang memproduksi Black garlic dengan fully fermented & lab tested. Bahiko diolah dari bawang putih tunggal melalui proses maillard. Black Garlic Bahiko dibuat berdasarkan referensi jurnal penelitian ilmiah tentang Black Garlic. Rasanya sedikit manis, tekstur kenyal dan tidak bau bawang. No. P-IRT 8113471011853-26

Artikel Terkait :

sibakuljogja.jogjaprov.go.id/blog/bawang-hitam-bahiko

www.gooddoctor.co.id/

sibakuljogja.jogjaprov.go.id/blog/bawang-hitam-bahiko/2022/04/21/bawang-hitam-kaya-manfaat-bagi-kesehatan/

sibakul

Sibakul Jogja

Share
Published by
sibakul

Recent Posts

Bawang Hitam Solusi Jantung Sehat

Penyakit-Jantung-tokopedia.com/blog Bawang Hitam Solusi Jantung Sehat- Jantung adalah organ vital yang berfungsi sebagai pemompa darah…

2 years ago

Cara Membuat Bawang Hitam,Mudah Banget Lho!

Cara Membuat Bawang Hitam - Bawang hitam memiliki beragam manfaat yang baik untuk kesehatan. Selain…

2 years ago

Black Garlic Obat Diabetes, Mitos Atau Fakta?

Sumber : Halodoc Black Garlic Obat Diabetes - Melansir alodokter.com Diabetes adalah penyakit kronis yang…

2 years ago

Black Garlic Mencegah Kanker, Benarkah?

Black Garlic Black Garlic Mencegah Kanker? - Bawang hitam merupakan bahan makanan kuno. Pertama kali…

2 years ago

Bawang Hitam Untuk Pria : Rahasia dan Manfaat

Dari Healthline Bawang Hitam Untuk Pria - Bawang hitam saat ini mulai dikenali masyarakat Indonesia.…

2 years ago

Bawang-Hitam Untuk Atasi Asam-Urat

Bawang Hitam Untuk Asam Urat Bawang-Hitam Untuk Atasi Asam-Urat- Asam urat adalah salah satu penyakit…

2 years ago