Yogyakarta – Nastar Kue kering seperti nastar dan kastengel selalu menjadi ikon dan menggoda selera setiap kali Lebaran. Diimbau agar waspada karena bahaya penyakit tak menular seperti obesitas, kolesterol, diabetes, dan hipertensi. Boleh-boleh saja menyantap kue kering, asalkan jangan berlebihan. Ahli Gizi mengatakan nastar per butirnya masing-masing 30 kalori untuk ukuran yang standar. Satu piring …
Mengupas Sejarah Kue Lebaran, Ternyata Ada Makna Toleransi
Yogyakarta – Mengupas Sejarah Kue Lebaran, Kue lebaran seperti nastar, kastengel, lidah kucing, dan putri salju memiliki makna toleransi di baliknya. Ia menjelaskan kue kering tersebut mulanya dikenal pada masa kolonial melalui pertukaran hantaran dari keluarga Eropa untuk keluarga priyayi yang merayakan Idul Fitri. Kue-kue kering itu juga menjadi kudapan yang biasa dihidangkan pada hari-hari …
Fakta Unik Kue Kastengel
Yogyakarta -Menyambut hari raya Idul Fitri umat muslim berbondong-bondong menyediakan kue lebarandi meja tamunya. Tradisi open house atau berkeliling rumah-rumah tetangga, kerabat, serta kolega membuat kebanyakan orang berusaha memberikan suguhan terbaik untuk dinikmati bersama. Kue lebaran jenis kering menjadi andalan sajian karena rasanya yang enak dan bervariasi. Tak ketinggalan kacang bawang atau kacang lainnya. Kue lebaran yang banyak …
Perlunya Batasi Konsumsi Kue Kering Saat Lebaran
Yogyakarta – Hari Lebaran telah tiba, deretan makanan pun berjejer di meja. Mulai dari menu utama yang rasanya wajib ada, yakni opor ayam kemudian minuman-minuman manis seperti sirup, soda hingga beragam kue kecil khas Hari Raya seperti nastar, putri salju, dan kastengel. Berbicara tentang kue-kue Lebaran, ukurannya yang kecil dan rasanya yang nikmat terkadang membuat kita tidak …
Putri Salju, Efek Dingin Saat Digigit
Ypgyakarta – Tidak lama lagi umat muslim akan menyambut datangnya bulan Ramadan dan tidak ada salahnya mulai mempersiapkan segala hal, mulai dari rohani dan jasmani termasuk menyicil membuat beberapa makanan atau kue kering untuk nanti lebaran. Seperti olahan berikut yang cukup terkenal dan sering dijadikan kudapan saat lebaran tiba, yaitu kue putri salju. Bentuknya yang seperti bulan sabit, …
Oleh-oleh Khas Jogja yang Wajib Anda Beli
Oleh-oleh Khas Jogja– Liburan tidak lengkap jika tidak diakhiri dengan berburu oleh-oleh khas daerah tersebut. Apalagi jika daerah tersebut memang destinasi favorit untuk liburan seperti Yogyakarta. Cookies Cookies juga termasuk salah satu makanan atau bahkan bisa untuk oleh-oleh oleh anda, Salah satunya oleh-oleh yang satu ini, kue cookies pastinya sudah tidak asing lagi, Akan tetapi salah satu cookies …
Perbedaan Cookies dan Biskuit yang Perlu Anda Ketahui!
Perbedaan Cookies dan Biskut – Cookie dan biskuit merupakan makanan yang disukai oleh hampir semua orang. Rasanya yang menggugah selera dan teksturnya yang renyah membuat makanan ini cocok dinikmati bersama teh hangat, kopi panas atau susu hangat. Makanan ini juga kaya nutrisi dan manfaat buat kesehatan sehingga layak dijadikan camilan sehat sehari-hari. Bicara mengenai cookie dan …